Smart Locker Software, Smart Lockers, Parcel Delivery, Pay & Save

SMART LOCKER FOR YOUR SMART BUSINESS

Apa itu Smart Locker?

Smart Locker adalah jenis loker yang menggunakan teknologi Internet of Things (IoT) terhubung secara online ataupun offline.

Menjadikan efisien dan efektif dalam penggunaan fisilitas penyimpan pada loker.

Dengan berbagai pilihan akses untuk membuka pintu loker seperti menggunakan kartu RFID, PIN, QR code dan Face detection.

Fungsi dan SOP pengunaan Smart Locker dapat disesuikan dengan kebutuhan anda.

Fitur Smart Locker

berikut beberapa manfaat menggunakan smart locker:

Kenyamanan

Dengan smart locker, staf Anda dapat dengan mudah menyimpan dan mengambil barang-barang Anda tanpa menggunakan kunci. Staf dapat mengakses loker menggunakan Kartu karyawan (RFID) ataupun dengan PIN. Tidak ada lagi kendala karena kehilangan kunci dan kunci yang rusak.

Keamanan

Smart Locker dapat diakses dengan kartu karyawan (RFID) ataupun menggunakan PIN, sehingga memudahkan managamen untuk mengelola pengguna smart locker.

Jika ada situasi di mana barang hilang, Admin dapat dengan mudah masuk ke sistem online untuk melihat kapan loker terakhir diakses dan oleh siapa. Smart locker menyediakan fitur seperti log loker langsung, jejak audit lengkap yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan anda.

Efisiensi dan Efektif

Smart Locker sistem dapat membantu anda memaksimalkan penggunaan locker sesuai shift kerja karyawan.

Pembatasan jam pakai locker, untuk dapat digunakan secara bergantian sesuai shift, sehingga tidak ada barang yang disimpan 24 jam oleh karyawan.

Komesial

Smart Locker dapat membantu memenuhi kebutuhan penyimpanan untuk komersil yang terhubung dengan sistem pembayaran digital seperti Gopay, OVO, LinkAja dan lainnya .

Ukuran smart locker dan aplikasi yang dapat di Kustomisasi dengan kebutuhan bisnis anda secara menyeluruh.

Dapat di integrasikan dengan aplikasi dan sistem perusahaan anda dengan komunikasi menggunakan API.

ADMIN DASHBOARD

Memiliki Admin Dashboard untuk menampilkan transaksi pada loker, mengatur pengguna loker. membuka loker dari jarak jauh dan fungsi lengkap lainnya yang dibutuhkan oleh administrator.

dashboard smart locker